Lifestyle > Culture and Trends
Moonhill Indonesia (moonhill.id) - Meta Verified adalah program langganan “centang biru” berbayar yang dikeluarkan oleh Meta untuk penggunanya. Kalau sebelumnya pengguna Instagram dan Facebook ber centang biru hanya influence…
Beberapa waktu lalu, kita membahas tentang arti “Ikigai” yang telah salah kaprah karena cenderung dikaitkan dengan uang dan penyelamatan dunia. Dalam tulisan ini, kita akan membahas tentang bagaimana cara menemukan Ikigai kita ya…
Jika kita cari kata “Ikigai” ( 生き甲斐) di mesin pencari, pasti kita menemukan banyak hal yang berhubungan dengan uang dan karir. Padahal bagi orang Jepang (asal istilah ini), arti “Ikigai” justru tidak ada hubungannya dengan uang…
"Sell out" adalah istilah yang sering dipakai untuk menyebut orang atau perusahaan yang mengorbankan nilai atau prinsip mereka demi keuntungan finansial atau keuntungan lainnya .
Apa sih arti kata “ insecure ” atau “ insecurity ”? Kalau hal ini tidak baik buat diri kita sendiri, lalu apa yang perlu kita lakukan? Bagaimana kita bisa mengatasi atau menyembuhkan ( healing ) dari hal itu? Sering ditanya tapi …
Self-reward atau memberikan hadiah pada diri sendiri adalah tindakan yang penting dalam menjaga kesehatan mental. Berikut adalah tiga alasan mengapa memberi self-reward penting bagi kita: {tocify} $title={Daftar Isi}
Kebiasaan memamerkan kekayaan atau prestasi di media sosial, atau yang dikenal sebagai flex culture , telah menjadi sesuatu yang populer dalam beberapa tahun terakhir ini. Namun, fenomena ini juga menuai kritik yang cukup banyak,…
Pernahkah kamu bangun di pagi hari dengan jerawat yang tiba-tiba muncul? Saat itu, kamu pasti bertanya-tanya dari mana jerawat tersebut berasal. Hal yang lebih menyebalkan lagi, jerawat atau " breakout " seringkali munc…
Kamu mungkin sudah sering mendengar istilah FOMO, atau fear of missing out , yaitu perasaan cemas yang muncul karena kamu melewatkan sesuatu yang menyenangkan atau mengasyikkan. Namun, pernahkah kamu mendengar tentang JOMO, atau …
Mungkin kamu udah sering dengar ungkapan, “ aduh, gue insecure kalau disuruh ngomong sama orang baru. ” Mungkin kamu juga pernah atau sering menggunakan kata itu. Tetapi, apa kamu tahu apa yang dimaksud dengan “insecure”? Insecu…
" Mau nonton konser doang pakai orang dalam? Seriously?! " Jalur orang dalam dan nepotisme tanda orang insecure dan butuh pengakuan. Bukan hal yang patut dibanggakan, sama sekali bukan alasan untuk iri, malah harus…
Film "Dead Poets Society" dibintangi oleh Robbie Williams. Writers of Tomorrow · Dark Academia - Definisi Dan Kritik Dark Academia adalah sebuah subkultur dan estetika yang menekankan pada kecintaan terhadap ilmu peng…
{tocify} $title={Daftar Isi}
Kartu tarot adalah set kartu yang digunakan untuk tujuan divinasi dan spiritual. Set kartu tarot terdiri dari 78 kartu, yaitu 22 kartu Arkana Mayor dan 56 kartu Arkana Minor. Kartu Arkana Mayor menggambarkan tahapan-tahapan dala…
Aplikasi memang bikin segalanya mudah, tapi menginstall terlalu banyak aplikasi di ponsel bisa bikin batrei ponsel cepat habis, RAM penuh dan ponsel pun jadi lemot. Belum lagi, paket data jadi cepat habis karena background …
Mungkin sebagian besar dari kalian sudah pernah menemukan dialog dari film tertentu yang membuat kalian disadarkan kembali kalau kalian sedang menonton film, atau kalian mungkin dikejutkan dengan karakter dalam film tersebut, mem…
Sambil mempelajari filosofi stoa dan menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari, saya jadi semakin aware atau sadar dengan kebiasaan diri sendiri saat sedang bekerja atau bersosialisasi. Kadang, saat kerjaan lagi menumpuk, deadli…
Jika kalian suka masak dirumah, apakah kalian suka menggunakan MSG? Jika tidak, pasti kalian menjauh dari MSG karena sudah sering mendapat informasi mengenai bahayanya penggunaan MSG pada makanan kalian. MSG atau kepanjangan dari…
Setelah memahami arti percaya diri sesungguhnya dan mengetahui perbedaan percaya diri dengan narsisme , kita bisa belajar bahwa rasa percaya diri yang sehat bisa dibangun dan perlu proses . Apa saja langkah-langkah nya? Simak po…
Entah disadari atau tidak, rasisme terhadap orang Asia sedang marak terjadi di Amerika belakangan ini. Terutama sejak pandemi COVID-19 tahun lalu. Aksi kriminal terhadap orang Asia berpuncak pada 17 Maret 2021, dimana seorang pen…